SMP Negeri 1 Tembarak Meraih Medali Emas dan Perunggu di Kejuaraan Pencak Silat Tingkat Kabupaten

Selamat kepada:

Foraliza Mutia Azzahra 9C meraih medali emas kejuaraan pencak silat putri

Ilham Maradito 9E meraih medali emas kejuaraan pencak silat Putra.

Pandu Utama 7F meraih medali perunggu kejuaraan pencak silat Putra.